Potretkota.com – Puluhan massa berkumpul di Seruan Aksi Mimbar Bebas halaman Patung Gubenur Suryo Surabaya, Senin (11/12/2023). Mengunakan sound 10 ribu watt, masing-masing bergantian berorasi dalam rangka memperingati hari Hak Asasi Manusia (HAM). Dalam aksinya, massa menyuarakan cita-cita reformasi tentang keadilan, penegakan hukum yang masih kurang maksimal.
Snapshot: Tono